Materi Ajar

Kumpulan materi ajar TIK SMP kelas VII dan VIII

Nilai

Perkembangan nilai siswa mata pelajaran TIK kelas VII dan VIII

Latihan

Soal-soal latihan praktikum microsoft excel dan word
 

Sistem Komputer

Senin, 25 Februari 2013

Komputer adalah perangkat yang dapat menerima input (masukan), mengolah input, memberikan informasi, menggunakan suatu program yang tersimpan di memori komputer, dapat menyimpan program dan hasil pengolahan, serta bekerja secara otomatis. Dengan penggunaan komputer, diharapkan pekerjaan dapat dijalankan dan diselesaikan dengan lebih cepat, tepat dan efisien.

Sistem Komputer
Sistem komputer terdiri dari 4 komponen utama, yakni :
a. Perangkat Keras (Hardware)
Merupakan komponen fisik dari sistem komputer yang terdiri dari 3 komponen utama, yakni : piranti masukan (Input device), piranti keluaran (Output device), piranti pengolah (process device) serta piranti penyimpan cadangan (Storage device).
b. Perangkat Lunak (Software)
Suatu program yang  berisi instruksi/perintah yang ditulis dalam bahasa komputer yang dimengerti oleh hardware komputer.

c. Pengguna (Brainware)
-  User / Operator, yakni orang yang mengoperasikan komputer
-  Administrator, yakni orang yang mengatur/merancang sistem kerja komputer dari input data,
pengolahan data, sampai output data.



0 komentar:

Posting Komentar